Mengenal Tanaman Budidaya Dalam Greenhouse

Greenhouse atau dapat dikenal dengan “rumah tanaman” mulai banyak diperkenalkan dan dibudidayakan di Indonesia. Meski Greenhouse lebih sering ditemukan pada lembaga penelitian ataupun lahan milik universitas, namun anda juga dapat mencoba membuat green house sederhana di halaman rumah anda. Plastic ultraviolet merupakan p;astik yang biasa digunakan sebagai atap greenhouse. Fungsi plastic uv sendiri adalah mencegah radiasi sinar uv yang berlebihan bagi tanaman, sehingga tanaman dapat tumbuh dengan baik dan hasil panen diharapkan dapat maksimal.

Untuk membuat sebuah greenhouse, anda juga perlu merencakana plastic uv yang akan anda gunakan sebagai atap greenhouse. Anda perlu memiliki informasi mengenai tempat jual plastic uv greenhouse, ukuran plastic uv, harga plastic uv greenhouse, dan dapat juga pabrik plastic uv greenhouse untuk mendapatkan plastic langsung dari produsen plastic uv greenhouse.

Green house memang lebih terkenal dan banyak digunakan oleh lembaga penelitian maupun universitas-universitas, dengan tujuan mendapatkan hasil panen tanaman yang akan diteliti agar dapat ideal sesuai dengan maksud dan tujuan penelitian mereka. Namun, meski begitu siapa saja juga dapat membuat greenhouse di dalam lahan milik mereka. Karena banyak keuntungan yang diperoleh dengan metode greenhouse untuk membudidayakan tanaman, seperti :
- Mencegah hama, sehingga meminimalisir penggunaan pestisida,
- Kelembaban, suhu, dan intensitas cahaya dapat diatur sehingga cahaya yang diterima dapat tersebar merata dan dapat diterima sama rata oleh bagian-bagian tanaman,
- Mencegah kerusakan tanaman akibat cuaca yang tidak mendukung seperti hujan badai, angin kencang
- Pertumbuhan dan perkembangan tanaman dapat dipanntau dan lebih terawat.

Tanaman-tanaman yang biasa dibudidayakan di dalam greenhouse, biasanya adalah sayuran dan juga tanaman hias. Namun, ada juga buah-buahan seperti melon, strawberry yang dibudidayakan di dalam green house. Cabe, tomat dan sayuran adalah contoh tanaman yang sering dibudidayakan di dalam greenhouse. Biasanya, tanaman ditanam di dalam polybag, pot, bisa dengan paralon, atau ditanam langsung di dalam tanah.

Semakin sempitnya lahan pertanian yang ada karena pembangunan kota secara besar-besaran membuat tergesernya daerah hijau di perkotaan. Tanaman dapat bermanfaat sebagai lahan penghijauan yang dapat meminimalisir polusi udara yang ditimbulkan dari asap kendaraan bermotor dan asap pabrik.

Pembangunan besar-besar di perkotaan yang mengakibatkan tergesernya daerah hijau, akan menyebabkan pencemaran udara sehingga udara yang terhirup oleh manusia tidak lagi bersih, kaya akan oksigen tetapi banyak mengandung karbondioksida yang akan memunculkan berbagai penyakit pada manusia seperti sesak napas, batuk ispa, penyakit paru lainnya bahkan penyakit kulit.

Selain meminimalisir kandungan karbondioksida yang ada di udara, lahan hijau juga dapat mempercantik suatu kota. Kota akan terlihat lebih asri, sejuk, dan segar. Untuk itulah diperlukan usaha untuk melakukan penghijauan di daerah perkotaan dengan membuat daerh khusus untuk penghijauan atau menanam pohon di sudut-sudut kota.

Greenhouse direkomendasikan para ahli agribisnis sebagai metode baru untuk menanam tanaman dengan hasil panen yang sesuai harapan dibandingkan lahan terbuka. Selain itu, dengan semakin sempitnya lahan pertanian, para ahli mulai berlomba-lomba menemukan metode untuk tetap melakukan penghijauan dan tetap membudidayakan tanaman dengan metode greenhouse agar hasil panen sesuai harapan dan terhindar dari gagal panen.

Anda berminat membuat sebuah greenhouse sederhana untuk mempercantik halaman rumah anda dan membuat lahan hijau sederhana pribadi? Adna bisa meulai merancang green house sederhana anda, dan dapat memesan plastic ultraviolet kepada kami. Kami menyediakan plastic ultraviolet dengan bahan dan kualitas terbaik. Kami juga menyediakan ukuran plastic uv sesuai dengan keinginan anda secara pre order maupun ready stock. Plastic yang tersedia dapat berwarna maupun bening. Ingat greenhouse, ingat pesan plastic uv kepada kami!
Baca juga Jual Plastik UV Greenhouse.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Begini Cara Tepat Memasang Paranet yang Benar

Rahasia Budidaya Melon Hidroponik Agar Panen Melimpah

Cara Membuat Green House Sederhana Dengan Paranet